October 18, 2023
Ajijah
Comments Off on Swiss-Kitchen Restoran Hadirkan Promo Taste of Asia dan Sunrise Mocktail
Swiss-Kitchen Restoran Hadirkan Promo Taste of Asia dan Sunrise Mocktail
Bisnishotel, BANDUNG – Swiss-Kitchen Restaurant, Swiss-Belresort Dago Heritage hadirkan menu baru bertajuk Taste of Asia. Promo yang hadir hingga akhir bulan Desember 2023 ini, menyajikan beragam hidangan makanan seperti Beef Katsu, Chicken Ginger, dan Cassava Choco. Public Relations Manager Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung, Atika Nurliawati yang akrab dipanggil...