Kenali Manfaat Minyak Ikan untuk Kesehatan

Minyak Ikan/Boldsky

Bisnishotel.com, BANDUNG – Minyak ikan dihasilkan dari ikan berlemak seperti ikan salmon, herring, sarden dan anchovy. Jenis ikan tersebut mengandung omega-3 tinggi yang bermanfaat untuk kesehatan. Dilansir Boldsky, berikut adalah manfaat minyak ikan untuk kesehatan yang wajib Anda ketahui: Baik untuk Kesehatan Jantung Penyakit jantung adalah salah satu penyebab utama kematian di seluruh dunia. Dengan mengonsumsi minyak ikan risiko naiknya kadar kolesterol, tekanan darah dan serangan jantung akan berkurang. Mengurangi Berat Badan Berat badan berlebihan atau obesitas adalah salah satu jenis penyakit yang dapat meningkatkan risiko serangan jantung, diabetes dan…

Read More