Bisnishotel.com, BANDUNG – Saat hujan turun, apa yang ingin Anda makan sambil menunggu reda sekaligus menikmati dinginnya cuaca? Mungkin, salah satu menu yang menjadi favorit kala itu adalah bakso. Bakso merupakan perpaduan kuliner Indonesia dan Tionghoa. Dalam bahasa Hokkien, bakso berarti daging giling. Asalinya, bakso ini terbuat dari gilingan daging babi. Namun, karena mayoritas penduduk Indonesia adalah Islam, maka bakso dibuat dari gilingan daging sapi, ayam atau ikan. Gilingan daging tersebut dicampur tengan tepung tapioka sehingga teksurnya menjadi lebih kenyal. Setelah itu, bakso dikukus atau direbus hingga matang. Dalam penyajiannya,…
Read More