Bisnishotel.com, BANDUNG – Setiap negara pasti memiliki menu olahan ayam yang khas. Begitu pun negara Laos yang memiliki menu Ping Kai. Dilansir Travel Savvy, ping kai merupakan ayam panggang. Menu ini terdiri dari ayam utuh yang dipotong menjadi beberapa bagian. Setelah itu, ayam dimarinasi dengan bumbu-bumbu yang sudah ditumbuk seperti ketumbar, kunyit, bawang putih, lada putih dan saus ikan. Jika sudah dimarinasi, ayam pun dipanggang di atas api rendah berbahan bakar arang. Ayam yang sudah matang biasanya disajikan dengan nasi ketan, sayuran mentah, salad pepaya dan pilihan saus sesuai selera…
Read MoreTag: Laos
Larb, Salad Daging Cincang Khas Laos
Bisnishotel.com, BANDUNG – Banyak orang yang belum mengetahui kekayaan kuliner khas Laos. Padahal, negara yang tidak memiliki laut ini kaya akan kelezatan kulinernya yang tidak bisa dipandang sebelah mata. Salah satunya Larb, Salad Daging Cincang Khas Laos yang mendunia patut anda coba. Dilansir Travel Savvy, salah satu kuliner khas Laos yang direkomendasikan adalah Larb. Larb atau yang dieja laab merupakan hidangan wajib bagi masyarakat Laos dan negara yang langsung berbatasan dengan negaranya, yaitu Thailand bagian utara. Larb ini terdiri dari berbagai macam pilihan daging cincang khas laos yang bisa disesuaikan…
Read More