Bisnishotel.com, BANDUNG – Manado merupakan ibukota Sulawesi Utara yang terkenal dengan makanan khasnya yang terasa pedas. Wilayah yang didominasi oleh etnis Minahasa ini sangat menyukai cita rasa pedas. Bahkan, mereka tak tanggung-tanggung mencelupkan pisang ke dalam sambal. Salah satu makanan pedas yang menjadi ciri khas dan favorit di Manado adalah Nasi Campur. Satu porsinya terdiri dari nasi putih hangat yang dicetak bulat dan diletakan di tengah-tengah piring. Untuk lauknya, biasanya mereka meletakannya di sekeliling nasi putih hangat tersebut. Lauk yang biasanya disajikan dalam satu porsi Nasi Campur Manado salah satunya…
Read More