Hotel Grand Inna Dharma Deli, Hotel Legendaris di Kota Medan

Hotel Inna Dharma Deli Medan/PegiPegi

Bisnishotel.com, MEDAN – Hotel Grand Inna Dharma Deli merupakan salah satu hotel di Medan peninggalan zaman Hindia Belanda yang memiliki nilai sejarah. Hotel ini merupakan penggabungan dua unit hotel, yaitu Hotel Wisma Deli dan Hotel Dharma Bakti. Dilansir situs Pemerintah Kota Medan, bekas hotel dibangun pada tahun 1898 oleh Pengusaha Belanda yang bernama Aeint Herman de Boer. Dulunya bagunan ini bernama NV Hotel Mijn de Boer namun lebih dikenal dengan nama Hotel De Boer. Pembangunan Hotel De Boer awalnya hanya terdiri dari restoran, bar, dan tujuh kamar. Lalu pada tahun…

Read More