Terapkan Protokol Kesehatan di Era New Normal, Hotel GranDhika Indonesia Siap Menyambut Para Tamu

New Normal di Hotel GranDhika Indonesia

Bisnishotel.com, JAKARTA – Pemerintah Indonesia telah memutuskan untuk memperpanjang status PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) dan menetapkan bulan Juni sebagai masa transisi untuk menghadapi new normal. Sejumlah sekolah, restoran, kantor, mal dan fasilitas umum lainnya mulai dibuka agar perekonomian negara tetap berjalan, tak terkecuali dengan bisnis hotel. Berkaitan dengan hal ini, Hotel GranDhika Indonesia yang menaungi beberapa hotel di Jakarta, Medan dan Semarang mulai mempersiapkan diri untuk menyambut new normal. Manager Divisi Hotel GranDhika Indonesia, Teny Sundari mengatakan seluruh unit hotel dari Hotel GranDhika Indonesia diantaranya Hotel GranDhika Iskandarsyah Jakarta,…

Read More