Serunya Wisata Sejarah di Gedung Karesidenan Purwakarta

Serunya Wisata Sejarah di Gedung Karesidenan Purwakarta/Disparbud Jabar

Bisnishotel.com, PURWAKARTA – Gedung Karesidenan berada di Jalan K.K. Singawinata, tepatnya berada di sebelah selatan Situ Buleud Purwakarta. Pembangunan Gedung Karesidenan berkaitan erat dengan status Purwakarta sebagai ibukota Karesidenan Karawang. Tempat ini bisa menjadi alternatif wisata edukasi dan wisata sejarah di Purwakarta. Selain itu, Gedung Karesidenan memiliki lahan yang cukup luas. Dari sisi desain, Bentuk dan gaya bangunan itu mirip dengan Gedung Pakuan di kota Bandung. Baca Juga: Nikmati Kelezatan Ayam Goreng Kampung Sajolna di Purwakarta Letaknya Gedung Karesidenan di jantung Kota Purwakarta menjadikan gedung ini sangat strategis sehingga masyarakat…

Read More