FOTO: Optimalisasi Potensi Tambak Udang Vaname untuk Kemandirian Pesantren

Foto udara kolam tambak udang vaname yang dibudidayakan oleh Pondok Pesantren Mathlaul Ulum di Cikalong, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (4/7/2023).

Santri Pondok Pesantren Mathlaul Ulum tengah meracik pakan di kolam tambak udang vaname di Cikalong, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (4/7/2023).

Santri Pondok Pesantren Mathlaul Ulum tengah memberi pakan di kolam tambak udang vaname di Cikalong, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (4/7/2023).

Santri Pondok Pesantren Mathlaul Ulum memperlihatkan udang vaname yang dibudidayakannya di kolam tambak udang vaname di Cikalong, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (4/7/2023).

Santri Pondok Pesantren Mathlaul Ulum memperlihatkan udang vaname yang dibudidayakannya di kolam tambak udang vaname di Cikalong, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (4/7/2023).

Pondok Pesantren Mathlaul Ulum mengoptimalkan potensi perikanan udang vaname, melalui program One Pesantren One Product (OPOP) Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Saat ini, dua kolam tambak udang vaname yang dikelolanya mampu menghasilkan lebih dari 3 ton udang atau senilai Rp220 jutaan dalam sekali siklus panen. Dari hasil tersebut, selain diputarkan untuk modal kembali, marginnya dapat digunakan untuk kebutuhan pesantren. (Bisnis/Rachman)

Related posts