Lezatnya Menikmati Hot Pot ala Beijing

Hot Pot/Top China Travel

Bisnishotel.com, BANDUNG – Ketika musim hujan atau dingin datang, hal yang paling tepat untuk dilakukan adalah menikmati makanan berkuah, gurih dan hangat. Salah satu menu makanan yang tepat pada situasi tersebut adalah Hot Pot ala Beijing. Dilansir Travel Savvy, Hot Pot yang paling enak untuk dinikmati adalah Hot Pot ala Beijing. Pasalnya, Hot Pot ini tidak hanya sekedar enak di lidah saja, melainkan bisa “menghangatkan” suasana karena bisa dimakan secara sharing dengan anggota keluarga lainnya. Ketika menikmati Hot Pot, biasanya satu keluarga berkumpul mengelilingi meja yang terdapat sebuah kompor panas…

Read More

Ini Dia Tiga Hidangan Terbaik dari Shanghai

Hong Shao Rou/Wikipedia

Bisnishotel.com, BANDUNG – Hidangan terbaik dari Shanghai sangat beragam. Umumnya, hidangan yang disajikan berbahan dasar tepung, daging atau makanan laut. Dari banyaknya hidangan khas Shanghai, ada tiga menu makanan yang menjadi unggulan. Dilansir Travel Savvy, berikut adalah tiga menu tersebut: 1.Xialongbao Xialongbao merupakan pangsit kukus yang diisi dengan irisan daging babi, udang, kepiting dan sayuran. Xialongbao bisa dimakan langsung atau disajikan bersama kuah kaldu yang hangat. Ini merupakan salah satu hidangan terbaik dari Shanghai. 2. Hong Shao Rou Hong shao rou yang segar, manis dan legit ini merupakan rebusan daging…

Read More

Praktis dan Bikin Kenyang, Ini Sembilan Menu Baru di Upnormal

Praktis dan Bikin Kenyang, Ini Sembilan Menu Baru dari Upnormal

Bisnishotel.com, BANDUNG – Bingung ingin makan apa untuk sahur dan berbuka? Beragam menu baru di Upnormal bisa jadi salah satu pilihan hidangan tepat. Tak hanya praktis, beragam menu teranyar ini juga bikin kenyang, nikmat dan higienis. Karena itu, menu-menu ini aman untuk disantap agar dapat memadamkan rasa lapar dan memuaskan lidah masyarakat Indonesia. Upnormal menghadirkan tiga menu baru Fish Rice Bowl dan tiga menu Snack. Menu Fish Rice Bowl yang dihadirkan antara lain Rice Bowl Fish with Sambal, Rice Bowl Shrimp with Sambal dan Rice Bowl Tilapia Fish with Special…

Read More

Menikmati Kelezatan Nasi Kandar Khas Malaysia

Nasi Kandar/The Star

Bisnishotel.com, BANDUNG – Muslim Tamil bermigrasi ke Malaysia dari India Selatan dari abad ke-10. Mereka tidak hanya sekedar bermigrasi, tapi juga membawa rempah-rempah dan teknik memasak baru. Salah satu masakan kaya rempah adalah Nasi Kandar. Mencoba nasi kandar khas malaysia menjadi salah satu daya tarik bagi wisatawan. Hal ini mengakibatkan adanya perpaduan antara masakan Malaysia dan India sehingga menghasilkan cita rasa yang baru dan unik untuk dicicipi. Salah satu menu dari perpaudan dua budaya itu adalah nasi kandar. Dilansir Travel Savvy,Nasi kandar terkenal akan kesederhanannya. Bagaimana tidak, menu ini hanya…

Read More

Sisig, Olahan Daging Babi Favorit Filipina

Sisig/Wikipedia

Bisnishotel.com, BANDUNG – Filipina terkenal dengan makanannya yang eksotis. Salah satu makanan dari Filipina yang tersohor adalah balut. Balut adalah embrio itik atau ayam yang hampir sempurna lalu direbus dan dimakan langsung. Filipina terkenal dengan makanannya yang eksotis. Seperti olahan daging babi, embrio itik yang dimakan langsung, hingga pie dari darah. Dilansir Travel Savvy, tak hanya makanan eksotis seperti balut, Filipina juga memiliki makanan yang tidak kalah tersohornya. Makanan itu bernama sisig. Makanan yang hanya dapat dijumpai di Filipina ini tidak semua orang lho bisa menikmatinya. Menu ini tersedia di…

Read More

Sehatnya Salad ala Yunani Untuk Disantap

Salad Yunani/Wikipedia

Bisnishotel.com, BANDUNG – Nampaknya tidak ada makan siang atau makan malam yang lengkap tanpa sepiring salad bagi orang-orang Yunani. Berikut resep Salad ala Yunani untuk makanan. Dilansir Travel Savvy, bagi mereka (orang Yunani) salad merupakan sajian yang penting untuk menemani sajian utama. Oleh karena itu, tak heran jika sepiring salad selalu tersedia di atas meja makan mereka. Bagi anda yang tidak suka sayuran, ketika anda mengunjungi Yunani pasti anda sedikit kaget. Salad Yunani terdiri dari selada, tomat ceri yang berwana merah dan rasanya manis. Selain itu, di dalam piring salad…

Read More

Chili Crab, Makanan Laut Terfavorit dari Singapura

Chili Crab/Wikipedia

Bisnishotel.com, BANDUNG – Pencinta makanan laut wajib mencicipi hidangan yang satu ini jika berkunjung ke Singapura. Makanan itu adalah Chili Crab. Makanan dengan olahan kepiting ini sangat mudah dijumpai di daerah wisata seperti Chinatown, Little India atau Street Food yang ada di sekitar Garden by The Bay. Seperti namnya, Chili Crab merupakan kepiting yang diberi bumbu pedas dan berminyak. Namun, jangan khawatir, kepiting ini tidak sepedas yang dibayangkan. Bagi anda yang tidak terlalu suka menyantap makanan yang berminyak anda tidak perlu khawatir, karena minyak yang digunakan adalah minyak sayur yang…

Read More

Mohinga, Menu Sarapan Favorit Myanmar

Mohinga/Tasting Table

Bisnishotel.com, BANDUNG – Rata-rata orang Myanmar, baik yang hendak bekerja atau sekolah, menyantap mohinga sebagai menu sarapan favorit Myanmar. Tak heran jika banyak orang menganggap menu ini sebagai makanan khas dan autentik dari Myanmar. Dilansir Travel Savvy, mohinga merupakan mi beras yang disajikan dengan kaldu ikan. Tak lupa, mereka juga menambahkan rempah-rempah sebagai penguat rasanya. Rempah-rempah yang dihunakan antara lain ketumbar, jeruk nipis, serai dan garam. Jika mi dan kuah sudah matang, maka mohinga pun diberi topping telur rebus, irisan bawang merah dan seledri sebagai pelengkapnya. Biasanya, mereka langsung menyantap…

Read More

Yuk! Bikin Laksa Kari Siap Saji

Laksa/Wikipedia

Bisnishotel.com, BANDUNG – Kini, siapapun bisa membuat laksa dengan cepat, mudah dan enak dengan adanya bumbu laksa siap saji. Bumbu laksa siap saji yang paling enak untuk dicoba adalah Laksa Kari Siap Saji. Sebelum membuat laksa, pastikan Anda menyiapkan terlebih dahulu bahan-bahan yang dibutuhkan sesuai kebutuhan seperti bumbu laksa kari siap saji, mi beras, santan, sayuran dan bahan pelangkap lainnya yang ingin Anda nikmati. Dilansir Travel Savvy, cara untuk membuat laksa kari sangat mudah. Pertama, siapkan mi beras lalu rebus sampai matang. Setelah matang, bilas dengan air dingin lalu tiriskan.…

Read More

Larb, Salad Daging Cincang Khas Laos

Larb/Wikipedia

Bisnishotel.com, BANDUNG – Banyak orang yang belum mengetahui kekayaan kuliner khas Laos. Padahal, negara yang tidak memiliki laut ini kaya akan kelezatan kulinernya yang tidak bisa dipandang sebelah mata. Salah satunya Larb, Salad Daging Cincang Khas Laos yang mendunia patut anda coba. Dilansir Travel Savvy, salah satu kuliner khas Laos yang direkomendasikan adalah Larb. Larb atau yang dieja laab merupakan hidangan wajib bagi masyarakat Laos dan negara yang langsung berbatasan dengan negaranya, yaitu Thailand bagian utara. Larb ini terdiri dari berbagai macam pilihan daging cincang khas laos yang bisa disesuaikan…

Read More