Ini Cara Belviu Hotel Peringati Hari Sejuta Pohon

Ini Cara Belviu Hotel Peringati Hari Sejuta Pohon

Bisnishotel.com, BANDUNG – Dalam rangka memperingati Hari Sejuta Pohon yang jatuh pada tanggal 10 Januari, Belviu Hotel Bandung menggelar aksi peduli lingkungan melalui kegiatan bersih-bersih dan menanam pohon. General Manager Belviu Hotel Bandung, Astrid Tuwahatu mengatakan kegiatan ini dilakukan bersama ibu-ibu PKK Kecamatan Sukajadi, Bandung. Kegiatan pertama yang digelar adalah bersih-bersih lingkungan lalu dilanjutkan dengan penanaman 20 bibit tanaman bersama staf Belviu Hotel. “Kota besar sudah pasti tercemar dengan polusi udara yang tinggi. Kami berharap, aksi bersih-bersih dan penanaman ini bisa mengurangi polusi udara yang ada. Bukan hanya itu, kegiatan…

Read More

Peringati Hari Lingkungan Hidup, de Braga by ARTOTEL Gelar “Clean de Braga”

Peringati Hari Lingkungan Hidup, de Braga by ARTOTEL Gelar “Clean de Braga”

Bisnishotel.com, BANDUNG – Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup, de Braga by ARTOTEL menggelar “Clean de Braga”. General Manager de Braga by ARTOTEL, Anton Susanto mengatakan kegiatan ini diikuti oleh karyawan de Braga by ARTOTEL dan turut mengundang para tamu yang ingin berkontribusi untuk lingkungan sekitar. Kegiatan bersih-bersih dimulai dari wilayah hotel hingga Jalan Braga. Sejalan dengan tema #ARTOTELEARTH yang diusung oleh seluruh properti ARTOTEL di Indonesia, kegiatan ini diharapkan mampu menumbuhkan rasa tanggung jawab atas kebersihan di lingkungan sekitar. “Tindakan bersih-bersih lingkungan merupakan langkah positif yang sangat sederhana dan…

Read More

Aston Denpasar Hotel & Convention Center Raih Penghargaan Hotel Bintang 4

Aston Denpasar Hotel & Convention Center Raih Penghargaan Hotel Bintang 4

Bisnishotel.com, DENPASAR – Aston Denpasar Hotel & Convention Center meraih penghargaan hotel bintang 4 dari PT QIS Certi Indonesia. PT QIS Certi Indonesia merupakan lembaga sertifikasi bisnis pariwisata yang ditunjuk oleh Kementerian Pariwisata Republik Indonesia. General Manager Aston Denpasar Hotel & Convetion Center, Sony Bambang Suryo mengatakan tujuan utama dari sertifikasi ini adalah untuk memastikan kepuasan para tamu melalui kualitas standar produk, pelayanan dan pengelolaan. “Kami berhasil mengimplementasikan semua standar yang dinilai sehingga proses audit berhasil diselesaikan pada Oktober 2019 lalu. Kami juga sangat senang bahwa kami dapat mencapai prestasi…

Read More

Mercure Jakarta Kota Beri Cashback Rp5 Juta, Voucher Bulan Madu dan Gratis Upgrade di Jakarta Mega Wedding Festival

Mercure Jakarta Kota Beri Cashback Rp5 Juta, Voucher Bulan Madu dan Gratis Upgrade di Jakarta Mega Wedding Festival

Bisnishotel.com, JAKARTA – Di awal tahun 2020, Hotel Mercure Jakarta Kota turut memeriahkan Jakarta Mega Wedding Festival di Hall D JI EXPO Kemayoran Jakarta, pada Jumat-Minggu (10- 12/1/2020).  Hotel yang terletak di Jalan Hayam Wuruk Nomor 123 ini menempati booth D9. Wedding and Social Event Sales, Indah Trisnawati mengatakan Mercure Jakarta Kota memberikan penawaran eksklusif bagi para calon pengantin yang datang mengunjungi booth D9. Penawaran tersebut antara lain cashback sebesar Rp5 juta, voucher bulan madu selama tiga hari dua malam, gratis upgrade paket pernikahan, gratis food testing untuk 30 orang…

Read More

Rasakan Kenyamanan Menginap di Grand Palace Hotel Sanur Bali

Grand Palace Hotel Sanur Bali

Bisnishotel.com, SANUR – Rasakan kenyamanan dan pengalaman menginap tak terlupakan di Grand Palace Hotel Sanur Bali. General Manager Grand Palace Hotel Sanur Bali, Made Widani mengatakan hotel ini memiliki banyak keunggulan, salah satunya adalah lokasinya yang strategis. Hotel ini bisa menjangkau Pantai Sanur hanya dalam hitungan menit serta perjalanan kurang dari satu jam dari dan menuju Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai. Grand Palace Hotel Sanur Bali juga memiliki beberapa tipe kamar diantaranya Deluxe Room, Deluxe Pool View, Executive Garden View, Executive Pool View, Executive Pool Access, Junior Suite dan…

Read More

Perayaan Tahun Baru China di Melià Bali

Perayaan Tahun Baru China di Melià Bali

Bisnishotel.com, NUSA DUA – Melià Bali menyambut kedatangan tahun tikus dengan serangkaian penawaran menarik. Salah satunya adalah pengalaman bersantap istimewa di Lotus Restaurant. Lotus Restaurant menghadirkan agenda makan malam khas Imlek dengan beragam menu favorit seperti Daging Lada Hitam, Nasi Jamur, Yuzu Finger dan Rice Paper Rolls. Selain itu, akan ada juga slow cooking Pork Belly yang disajikan dengan kacang hijau dan salad. Menu set makan malam khas Imlek ini bisa dinikmati seharga Rp525.000++ per orangnya. Tak hanya pengalaman bersantap, penawaran menarik lainnya dari Melià Bali adalah potongan harga hingga…

Read More

Icip Kelezatan Lima Makanan Khas Korea Utara

Injo Gogi Bap/Flickr

Bisnishotel.com, BANDUNG – Korea Utara merupakan salah satu negara yang tertutup. Karena tertutup, negara yang menganut ideologi Juche ini memiliki beberapa makanan khas yang menjadi kudapan masyarakatnya sehari-hari. Dilansir The Daily Meal, berikut adalah lima makanan khas dari Korea Utara: Injo Gogi Bap: Injo Goji Bap merupakan street food atau makanan jalanan yang berevolusi. Dulunya, makanan ini dibuat untuk orang-orang yang kelaparan. Karena tidak memiliki sumber makanan yang cukup, maka orang-orang menyantap makanan yang terbuat dari campuran sisa kedelai, nasi dan kembang tahu. Campuran bahan-bahan tersebut menciptakan tekstur seperti daging.…

Read More

Lakukan Lima Hal Ini Saat Mengunjungi Hiroshima

Istana Hiroshima/Flickr

Bisnishotel.com, BANDUNG – Siapa yang tak kenal Hiroshima? Kota metropolis ini dikenali karena peristiwa kelamnya saat Perang Dunia II silam. Namun, kini, kota ini tak kalah menariknya seperti Kyoto dan Tokyo. Dilansir All About Japan, berikut adalah lima hal seru yang harus dilakukan ketika mengunjungi Hiroshima: Belajar Sejarah Di sini, wisatawan bisa berlibur sambil mempelajari sejarah. Saat Perang Dunia II, Hiroshima hancur karena serangan bom atom. Oleh karena itu, beberapa landmark bisa ditemui di kota ini, salah satunya adalah Monumen Perdamaian Hiroshima atau Museum Peringatan Perdamaian Hiroshima. 2. Mengunjungi Istana…

Read More

Golden Tulip Buka Jaringan Hotel Pertama di Balikpapan

Golden Tulip Buka Jaringan Hotel Pertama di Balikpapan

Bisnishotel.com, BALIKPAPAN— Golden Tulip Indonesia membuka operasional hotel dengan brand Golden Tulip pertama di Balikpapan. Senior Vice President Operations Indonesia Golden Tulip Indonesia, Patrick H. Sibourg mengatakan bahwa Balikpapan merupakan gerbang utama menuju ibu kota negara baru. Dilengkapi dengan 150 kamar yang mengambil tempat di Grand Sudirman, dia meyakini masuknya Golden Tulip Balikpapan Hotel & Suites ini akan memenuhi permintaan pasar bisnis dan liburan yang meningkat. “Kami juga senang dengan penambahan ballroom yang modern dan luas sebagai fasilitas hotel yang baru. Proyek ballroom ini dijadwalkan untuk dibuka pada tahun 2021,”…

Read More

Yuk! Icip Kelezatan Pizza Empat Rasa di Prime Park Hotel Pekanbaru

Yuk! Icip Kelezatan Pizza Empat Rasa di Prime Park Hotel Pekanbaru

Bisnishotel.com, PEKANBARU – Mengawali tahun 2020, Prime Park Hotel Pekanbaru menghadirkan menu terbaru, yaitu pizza dengan empat rasa yang berbeda. General Manager Prime Park Hotel Pekanbaru, Mukharom mengatakan pizza merupakan hidangan khas Italia yang terbuat dari roti berbentuk bundar dan pipih. Kemudian, roti ini dilumuri saus tomat, lelehan keju dan tambahan topping lainnya. Pizza merupakan salah satu hidangan yang digemari banyak orang. Selain enak, pizza juga mudah dibuat dan ditemukan di berbagai tempat. Oleh karena itu, Prime Park Hotel Pekanbaru mengangkat Quarto Pizza sebagai menu andalan pembuka tahun ini. “Empat…

Read More