Lestarikan Budaya Nasional, GDBB Anjurkan Seluruh Karyawan Memakai Baju Daerah

Bisnishotel.id, BANDUNG – Dalam rangka melestarikan kebudayaan Indonesia hotel Grand Dafam Braga Bandung (GDBB) mengharuskan seluruh karyawannya menggunakan baju tradisional atau baju daerah yang di jadwalkan setiap bulannya. General Manager Grand Dafam Braga Bandung, Agus Ardiansyah mengatakan bahwa Program terbaru dari GDBB ini terinspirasi dari arti dari Bhinneka Tunggal Ika. “Arti dari Bhinneka Tunggal Ika adalah “berbeda-beda tetapi tetap satu”, Semboyan ini berasal dari bahasa Jawa Kuno, menggambarkan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang terdiri dari berbagai suku, agama, budaya, dan bahasa, namun tetap menjadi satu kesatuan.,” ungkapnya dalam keterangan…

Read More

Cek Yuk! Promo Baru dari Courtyard by Marriot Bandung Dago

Bisnishotel.id, BANDUNG – Courtyard by Marriott Bandung Dago menghadirkan dua paket spesial untuk mengakomodasi para pelancong untuk menikmati liburan di Bandung. Dua paket tersebut yakni Bandung Bliss dan Chill and Grill Getaway. Dengan lokasi strategis di jantung kota dan fasilitas lengkap, Courtyard by Marriott Bandung Dago memberikan pengalaman menginap yang penuh momen istimewa, rasa lezat, dan suasana relaksasi khas Bandung. Dirancang untuk tamu yang mencari pengalaman menginap lebih panjang dan nyaman, Bandung Bliss adalah pilihan tepat untuk menikmati suasana kota Bandung yang sejuk dan tenang. Dengan durasi minimal menginap 3…

Read More

Hotel Aryaduta Bandung Gelar Acara Penutupan Program Tjakap Djiwa

Bisnishotel.id, BANDUNG – Aryaduta Bandung resmi menutup rangkaian program Tjakap Djiwa, sebuah inisiatif wellness yang mengedepankan keseimbangan antara tubuh, pikiran, dan jiwa. Kegiatan yang berlangsung pada tanggal 26 April 2025 ini merupakan bagian dari komitmen Aryaduta Bandung untuk menghadirkan pengalaman holistik dan penuh makna bagi masyarakat urban yang membutuhkan ruang untuk rehat dan pemulihan diri. Marketing Communication Manager Aryaduta Bandung, Lutfhia Levina mengatakan bahwa Program ini ditutup dengan dua kegiatan utama. “Sebagai bentuk penutupan kegiatan program Tjakap Djiwa, kami menghadirkan dua kegiatan utama yakni yoga dan bersepeda mengelilingi Kota Bandung,”…

Read More

Hadirkan Pesona Mode dan Hewan Peliharaan, Mal Ciwalk Bandung Gelar “Catwalk Pawshion Show “

Bisnishotel.id, BANDUNG – Nuansa musim semi menyelimuti Mal Cihampelas Walk (Ciwalk) Bandung dalam gelaran “Catwalk Pawshion Show” yang berlangsung pada Sabtu, 26 April 2025. Acara yang digelar mulai pukul 14.00 hingga 16.00 WIB di Pet Kingdom Ciwalk ini memadukan dunia fesyen dengan keanggunan hewan peliharaan, menarik perhatian pengunjung dan pecinta mode di Kota Kembang. Mengusung tema Spring, kegiatan yang berkolaborasi dengan komunitas D’Clovers atau Cat Lover Bandung menghadirkan berbagai koleksi busana ceria yang dipadukan dengan penampilan hewan peliharaan kucing. Setiap penampilan pet parents bersama kucing kesayangannya yang berdandan sesuai tema…

Read More