Bisnishotel.com, BANDUNG – Pedunculata merupakan makanan laut paling mahal dan paling eksklusif di dunia. Lantas, apa sih Pedunculata itu? Pedunculata atau teritip merupakan krustasea yang menempel pada bebatuan yang keras di zona intertidal laut. Dilansir Sunny Side Circus, Pedunculata dapat ditemukan di sepanjang pantai dari Prancis ke Maroko, Kepulauan Canary, Kepulauan Cape Verde, Pantai Senegal dan Inggris. Teritip kualitas terbaik hanya tumbuh subur di lautan berombak besar dan pantai berbatu. Karena itu, para pencari teritip harus dibayar mahal karena risiko dari pekerjaannya yang berbahaya. Semakin liar laut dan semakin banyak…
Read More