Bisnishotel, BANDUNG – Arief Bonafianto selaku Ketua Riung Priangan dan Ketua Dewan Promosi Pariwisata Kota Bandung menerima laporan sekitar 45 hotel terkonfirmasi terdampak peretasan akun Google Bisnis yang berisiko disalahgunakan untuk menipu masyarakat. “Sampai dengan hari ini, sudah terkonfirmasi dan melaporkan sebanyak 45 hotel. Ini bukan hanya di Kota Bandung ya jadi memang terjadinya di seluruh Indonesia,” katanya saat dikonfirmasi, Senin (12/8/2024). Arief menghumbau masyarakat untuk tetap berhati-hati dan mencari informasi yang valid terkait dengan layanan hotel melalui media sosial hotel yang bersangkutan. “Di masing-masing hotel sudah memiliki deskripsi membuat…
Read MoreTag: Riung Priangan
Riung Priangan Gelar Badminton Cup 2023
Bisnishotel, BANDUNG – Riung Priangan, sebuah organisasi perhotelan di Kota Bandung yang beranggotakan para General Manager dari setiap hotel di Kota Bandung. Organisasi yang sudah berdiri sejak tahun 2005 tersebut, pada kesempatan kali ini menggelar turnamen Badminton Cup 2023 di Gor Koni Bandung. Ketua Riung Priangan sekaligus General Manager Arion Suites Hotel Bandung, Arief Bonafianto mengatakan bahwa turnamen ini diselenggarakan untuk mempromosikan olahraga badminton sekaligus mempererat kerjasama antar hotel di Kota Bandung. “Selain animo para anggota, antusias masyarakat terhadap Badminton juga sangat besar sekali, jadi kami putuskan menggelar acara ini…
Read MoreRiung Priangan Annual Gathering 2021
Bisnishotel, BANDUNG – Pemerintah Kota Bandung sudah menerapkan peraturan PPKM di Level 2. Hal ini menjadi salah satu relaksasi bagi kita untuk membangun kembali roda perekonomian khususnya pada bidang pariwisata, namun tetap tidak mengabaikan protokol kesehatan. Seperti yang diutarakan oleh Chairman Riung Priangan, Arief Bonafianto mengatakan”bahwa selaku wadah organisasi para leader hotel di Kota Bandung, sudah sewajarnya kita medukung langkah yang diambil oleh pemerintah kota. Itu sebabnya selama masa pengetatan itu Riung Priangan banyak menjadwal ulang acara-acara yang sudah diagendakan. Acara gathering kali ini pun, kami adakan setelah pemerintah kota…
Read MoreRiung Priangan Peduli di Bulan Ramadan
Bisnishotel, BANDUNG – Di bulan suci Ramadan ini, Asosiasi Hotel Berbintang, Bandung atau yang lebih dikenal dengan Riung Priangan kembali melakukan aksi bakti sosial dengan berkunjung ke 2 panti asuhan di Kota Bandung yaitu Panti Asuhan Bani Salam dan Panti Sosial Asuhan Anak Kurnia Asih. Riung Priangan melalui programnya Riung Priangan Peduli/Riung Priangan Helping Hand merasa terpanggil untuk melakukan aksi sosial ini. Riung Priangan mencoba untuk menggalang bantuan melalui setiap anggota di mana bantuan ini bentuknya dapat berbentuk uang/dana, baju layak pakai, sembako hingga ke mainan anak. “Riung Priangan sebagai…
Read MoreRiung Priangan Vaksinasi Covid-19 Puluhan GM Hotel di Bandung
Bisnishotel, BANDUNG – Para praktisi pariwisata yang tergabung dalam Riung Priangan bersama Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung melakukan vaksinasi Covid-19 bersama di El Royale Hotel Bandung, Selasa (9/3/2021). Riung Priangan yang beranggotakan para General Manager Hotel berbintang ini memang telah sepakat untuk memerangi virus Covid–19 penyebab pandemi yang berimbaskan hampir di setiap lini perekonomian Indonesia khususnya Pariwisata. Banyak upaya yang telah dilakukan, salah satunya adalah kegiatan pagi guna mendukung pemerintah dalam program vaksinasi yang dipercaya menjadi cara paling ampuh dalam melawan virus Covid–19. Riung Priangan yang diketuai oleh…
Read MoreSemangat 2021 Bersama Riung Priangan
Bisnishotel, BANDUNG – Riung Priangan, asosiasi hotel bintang lima di Bandung, mereflikasikan tahun 2020 sebagai tahun yang sangat berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Pandemi Covid-19 telah membuat semua lini usaha porak poranda, termasuk usaha perhotelan terkena imbas yang parah dan berkepanjangan. Usaha pemerintah dalam pengendalian penyebaran virus ini sering berdampak negatiF terhadap usaha perhotelan walaupun ini coba diimbangi dengan program stimulus dari pemerintah. Ketidakpastian terhadap bisnis telah berdampak pada penutupan hotel-hotel di banyak daerah termasuk di Bandung Raya. “Kami menyikapi tahun ini dengan tetap berkomitmen untuk menjadi partner pemerintah dalam mendukung…
Read MoreRiung Priangan Paparkan Strategi Pemulihan Hotel dan Pariwisata Kota Bandung
Bisnishotel.com, BANDUNG – Riung Priangan menggelar Gathering Riung Priangan Reborn yang bertujuan untuk memaparkan visi misi dan langkah Riung Priangan dalam mencapai visi misinya. Ketua Riung Priangan Kota Bandung, Arief Bonafianto mengatakan Riung Priangan juga akan mencanangkan beberapa kegiatan di masa pandemi Covid-19 ini. Kegiatan tersebut akan bekerja sama dengan beberapa pihak lain yang tujuannya berusaha untuk memulihkan pertumbuhan hotel dan pariwisata di masa pandemi ini. Saat ini, ada beberapa acara yang sedang dijalankan yang merupakan hasil kerja sama PHRI dan Dinas Pariwisata diantaranya Bandung Great Sale & West Java…
Read MoreRiung Priangan Terus Tingkatkan Pariwisata Kota Bandung
Bisnishotel.com, BANDUNG – Riung Priangan dan Indonesia Professional Organizer Society (IPOS) terus berupaya meningkatkan kegiatan pariwisata di Kota Bandung. Chairman Riung Priangan Nandang Suryana mengatakan peningkatan tersebut dapat dilakukan dengan menjadikan Kota Bandung sebagai tujuan MICE (Meeting, Incentive, Conference dan Exhibition). ”Berdasarkan survey yang telah dilakukan, tingkat hunian dari 60 hotel yang berada di Kota Bandung mengalami penurunan karena kurangnya pelaku usaha untuk datang ke sini,” ujar Nandang, pada Kamis (23/11/2017). Baca Juga: Riung Priangan: ‘Bandung Adalah Destinasi MICE’ Menindaklanjuti hal penurunan itu, Riung Priangan bekerjasama dengan IPOS untuk meningkatkan…
Read MoreRiung Priangan: ‘Bandung Adalah Destinasi MICE’
Bisnishotel.com, BANDUNG – Himpunan hotel berbintang atau Riung Priangan bersama Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Bandung terus berupaya untuk mengangkat Kota Bandung sebagai destinasi favorit Meetings, Incentives, Conferences, dan Events (MICE). Chairman Riung Priangan Nandang Suryana mengatakan Bandung memiliki potensi yang besar mulai dari keindahan alam, keunikan kuliner, keragaman budaya dan keramahan penduduk. “Bandung harus siap menjadi tuan rumah untuk menunjang kegiatan MICE berskala kecil, besar atau domestik dan internasional,” ujar Nandang, pada Senin (24/7/2017). Baca Juga: Serunya Acara Riung Priangan ‘Fun Walk’ Untuk mencapai tujuan itu, Riung Priangan terus…
Read More