Ini Tata Cara Menyimpan Wine Setelah Dibuka

Wine/Bisnis-Novi

Bisnishotel.com, BANDUNG – Siapa yang kenal wine? Minuman beralkohol yang terbuat dari fermentasi buah ini selalu disebut sebagai minuman berkelas. Umumnya, wine dibuat dari fermentasi buah anggur. Anggur tersebut dihancurkan lalu dicampur dengan mikro organisme khamir atau yeast sehingga kadar gula berubah menjadi alkohol. Wine Sommelier atau Pemandu Wine The Peak Connoisseurs Arief Putra mengatakan, wine tidak selalu memabukkan, tergantung pada takaran dan tujuan penggunaannya. Seperti contoh, di barat, wine dikonsumsi untuk menghangatkan badan. Wine juga tidak selalu berkonotasi negatif. Ternyata, wine bisa menangkal kolesterol jahat, meregenerasi kulit dan untuk…

Read More