Hotel The Trans Luxury Bandung: “The Grand Iftar Buffet”

Bisnishotel.id, BANDUNG – Hotel The Trans Luxury Bandung hadirkan paket berbuka puasa bertajuk “The Grand Iftar Buffet“. Beragam hidangan mulai dari menu nusantara hingga Timur Tengah akan disajikan dan dapat dinikmati sepuasnya. Director of Marketing and Communication Hotel The Trans Luxury Bandung Anggia Elgana mengatakan paket berbuka puasa ini akan dibuka mulai tanggal 4 – 28 Maret 2025. “Nikmati suasana hangat dan penuh berkah bersama keluarga dan orang-orang terkasih di The Restaurant mulai tanggal 4 – 28 Maret 2025,” ujarnya dalam keterangan tertulis kepada Bisnis, Sabtu (1/3/2025). The Grand Iftar…

Read More