Telah Hadir! Sajian Nusantara di Aston Inn Pandanaran Semarang

Bisnishotel, SEMARANG – Mengawali bulan Februari, ASTON Inn Pandanaran Semarang menghadirkan suguhan menu spesial yang bercita rasa nusantara khususnya hidangan dengan bahan mie yaitu Mie Celor. Mie Celor merupakan makanan khas dari Palembang, Sumatera Selatan yang di hadirkan oleh ASTON Inn Pandanaran Semarang untuk mengobati kerinduan terhadap masakan nusantara. Sedikit mengulas sejarah, Mie Celor ialah perpaduan hidangan dari Melayu dan Tionghoa yang memiliki cita rasa gurih seafood yang kuat. Kata celor sendiri banyak yang mengartikannya sebagai plesetan dari “Telor”, padahal dalam bahasa palembang “Celor” diartikan dengan di celup – celupkan.…

Read More

Kimaya Sudirman Yogyakarta Sambut Valentine 2023

Binsishotel, YOGAYAKARTA – Kimaya Sudirman Yogyakarta by Harris, Hotel bintang Empat yang terletak di Jl.Jendral Sudirman No.89 Yogyakarta hadirkan pengalaman romantis pada saat staycation dan makan malam untuk merayakan hari Valentine di 14 Februari 2023 mendatang. Tamu akan mendapatkan pengalaman berbeda bersama orang yang dicintai dengan makan malam romantis di area Tropical pool side dan bersantap dengan spesial menu yang telah disiapkan oleh experienced chef Kimaya Sudirman Yogyakarta by Harris. Berbagai menu lengkap mulai dari appetizer, soup, sain course hingga dessert akan dihidangkan seperti Grilled Rib Eye with Fondant Vegie,…

Read More

Menu Baru di De Jawis Resto Noormans Semarang

Bisnishotel, SEMARANG – Menyambut tahun baru 2023, De Jawis Resto Hotel Noormans Semarang memperkenalkan dua menu baru yaitu traditional Spicy Duck dengan cita rasa khas sesuai selera masyarakat Indonesia. Dua varian menu olahan bebek tersebut yaitu Bebek Mercon Kemangi dan Bebek Pedas Manis dengan pilihan rasa super pedas dan pedas manis. Sajian bebek tersebut akan dilengkapi dengan gembus bacem, tumis bunga pepaya, nasi putih dan pilihan rempeyek kacang atau krupuk gendar. Menu tersebut dapat dinikmati dengan harga Rp80.000 net per porsi. Periode promo berlaku hanya untuk bulan Januari hingga Febuari…

Read More

Prime Plaza Purwakarta Hadirkan Menu Barbeque Night

Bisnishotel, PURWAKARTA – Prime Plaza Hotel Purwakarta terletak di Jalan Kota Bukit Indah Raya No.Blok L, Cinangka, Kec. Bungursari, Kabupaten Purwakarta menghadirkan menu “Barbeque Night“. Menu tersebut disajikan secara prasmanan dan dapat dinikmati sepuasnya dengan diiringi oleh penampilan musik klasik dan lamian live cooking. Acara barbeque night akan dilaksanakan di Kresna Coffe shop, lantai 1 yang dibuka mulai pukul 18.00-22.00 WIB. Adapun biaya yang dikeluarkan cukup terjangkau hanya dengan Rp299.000 net per orang sudah mendapatkan makan malam sepuasnya. Untuk Informasi dan reservasi dapat diakses melalui website www.kbi.pphotels.com atau telepon di…

Read More

Ibis Styles Semarang Hadirkan Menu Baru

Bisnishotel, SEMARANG – ibis Styles Semarang membuat inovasi baru dengan menghadirkan menu terbaru yaitu Creamy Baked Pasta. Creamy Baked Pasta merupakan inovasi pasta penne yang dipadukan dengan krim saus bolognese dan keju. Menu tersebut dibuat langsung oleh Head Chef ibis Styles Semarang Simpang Lima, Tri Purwanto. Tri Purwanto mengatakan bahwa pembuatan Creamy Baked Pasta sangat mudah karena bahan-bahan yang diperlukan tidak susah dicari. “Creamy Baked Pasta diolah dengan bahan-bahan yang tidak susah dan cenderung sedikit. Bumbunya hanya menggunakan keju mozzarella, bawang bombay, bayleave, oregano, concasse tomat, saus bolognese, dan cooking…

Read More

Perdana! ARTOTEL Gajah Mada Semarang Hadirkan Grill Sabotage

Bisnishotel, SEMARANG – Setelah sukses digelar pada Oktober 2022 lalu, ARTOTEL Gajah Mada Semarang akan kembali menghadirkan kitchen takeover dengan mengusung tema Grill Sabotage. Kali ini Fat Elephant Restoran akan diambil alih oleh koki kenamaan asal Bali, Vivilya Millian yang terkenal melalui restorannya, Riung Rasa. Riung Rasa merupakan sebuah restoran dengan konsep warung sederhana yang beralamat di Jimbaran, Bali dan didirikan oleh pasangan suami istri, Chef Maxie Millian dan Vivilya. Sebagai salah satu Indonesian Smoke & Grill House, pada kesempatan Grill Sabotage ini Riung Rasa akan menyajikan lima hidangan andalannya,…

Read More

Tahun Baru Imlek di Holiday Inn & Suites Jakarta Gajah Mada

Bisnishotel, JAKARTA – Dalam rangka menyambut datangnya tahun baru Imlek 2023 atau sering dapat disebut tahun Kelinci Air, Holiday Inn & Suites Jakarta Gajah Mada mengundang para tamu untuk merayakan tahun baru Imlek dengan beragam pilihan kuliner berlimpah dengan cita rasa oriental. Perayaan tahun baru Imlek yang akan diselenggarakan pada tanggal 21 Januari 2023 mulai pukul 18.30 WIB di Duta restoran akan menghadirkan berbagai menu spesial yang dihidangkan secara buffet. Sajian buffet yang dihidangkan diantaranya, Salmon Yee Sang atau biasa dikenal dengan prosperity toss, Stir-fried Shrimp with Wasabi Mayo, Sushi…

Read More

Rayakan Tahun Penuh Harapan di Swiss-Belresort Dago Heritage

Bisnishotel, BANDUNG – Swiss-Belresort Dago Heritage hadirkan penawaran makan malam prasmanan pada hari Sabtu, 21 Januari 2023, pukul 19.00 WIB hingga 22.00 WIB. Penawaran makan malam prasmanan ini dapat dinikmati sepuasnya dengan berbagai sajian makanan khas Chinese dianataranya, Asparagus Crab Meat Soup, Chinese Fried Rice, Seafood Ifumie, Pakcoy Garlic Oyster, Singaporean Chili Prawn, Chicken Kung Pao, Roster Duck hingga Beef Black Pepper. Paket makan malam tersebut dibandrol dengan harga Rp339.000 net per orang untuk dewaasa dan Rp180.000 net per orang untuk anak dibawah usia 12 tahun. Demi memberikan kenyamanan dan…

Read More

Sensasi Makan Sate Kambing Nikmat Ditemani Deburan Ombak Setiap Saat

Bisnishotel, PANGANDARAN – Unik, jika biasanya rumah makan di pinggir pantai menyajikan makanan khas olahan hasil laut, maka satu rumah makan di Batu Hiu, Pangandaran, malah menyajikan olahan utamanya berupa Sate Kambing. Rumah makan tersebut namanya Rumah Makan Sate Kambing Batu Hiu. Rumah makan ini berlokasi di Jl. Baru Batu Hiu, Cibenda, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran. Letaknya pun cukup mudah ditemui, tepat di jalan utama Batu Hiu yang hanya dipisahkan jalan raya dengan laut Pangandaran. Tentu, saat anda makan di sana, akan ditemani deburan ombak yang menghantam karang hampir setiap…

Read More

Kawasan Ciletuh-Pelabuhanratu Bersolek, Resto-Hotel Mulai Bergeliat

Bisnishotel, SUKABUMI – Kawasan Ciletuh-Pelabuhanratu UNESCO Global Geopark kini terus bersolek untuk memberikan kenyamanan bagi wisatawan yang datang ke kawasan Jawa Barat bagian selatan tersebut. Selain urusan perhotelan, kawasan tersebut juga kini terus dilengkapi dengan resto-resto yang menyajikan berbagai masakan yang memanjangkan wisatawan. Salah satunya adalah di kawasan Pelabuhanratu. Di kawasan tersebut kini banyak berdiri resto-resto yang menyajikan beragam olahan hasil laut. Waroeng Asrie menjadi salah satunya. Restoran yang mengusung konsep Seafood, meat and chicken ini memberikan banyak pilihan menu kepada pengunjung. Waroeng Asrie yang beralamat di Citepus, Palabuhanratu, Kabupaten…

Read More