Bisnishotel, SEMARANG – Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 tahun 2023 dirayakan dengan penuh semarak dan kemeriahan di Hotel Grand Arkenso parkview Semarang. Bebagai kegiatan bertajuk “Semarak Arkenso Merdeka” telah dilaksanakan dari awal bulan Agustus 2023. Kegiatan tersebut dimulai dengan kegiatan Donor Darah, beragam perlombaan, Jumat Bersih, dan Pound Fit Merdeka. Puncak acara berlangsung pada hari Sabtu, 12 Agustus 2023, Grand Arkenso Parkview mengadakan kegiatan Olahraga Pound Fit di area rooftop Hotel Grand Arkenso Parkview. Dalam acara puncak tersebut dihadirkan pemberian doorprize menarik dari dari Grand Arkenso Parkview dan para sponsor kegiatan.…
Read MoreCategory: Headline
Komitmen PT INTI Dorong Kemandirian Industri Teknologi Dalam Negeri
Bisnishotel, BANDUNG – PT Industri Telekomunikasi Indonesia (INTI) berkomitmen untuk mendorong kemandirian industri teknologi dalam negeri di momentum Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia. Direktur Utama PT INTI Edi Witjara mengatakan, pada akhirnya Indonesia memang harus memiliki industri teknologi yang kuat. Pasalnya, jika terus mengandalkan produk impor, maka hal tersebut tidak akan menguntungkan bagi perekonomian tanah air. “Pada akhirnya Indonesia ini harus punya industri dalam negeri yang kuat, karena kalau semua belanja dari luar terus kan transaksinya jadi keluar terus, kalau industri dalam negerinya kita tata, kita siapkan, mudah-mudahan…
Read MoreGrand Dafam Ancol Jakarta Hadirkan Promo Liburan Merdeka
Bisnishotel, JAKARTA – Dalam rangka merayakan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 tahun, Grand Dafam Ancol Jakarta mengajak para tamu untuk merayakan momen spesial tersebut dengan menawarkan paket promo Liburan Merdeka. Paket tersebut dibandrol dengan harga Rp780.000 net per kamar per malam, sudah dapat menginap dikamar tipe Deluxe Suite, sarapan pagi, dan akses penuh ke seluruh fasilitas hotel untuk dua orang. Tak hanya itu, tim kuliner Grand Dafam Ancol Jakarta juga telah menyiapkan dua menu baru yakni Nasi Uduk Merdeka dan Es Pedjoeang (Pejuang) yang ditawarkan mulai dari Rp35.000 net per…
Read MoreSambut HUT Kemerdekaan RI, Gets Hotel Semarang Hadirkan Legiun Veteran RI
Bisnishotel, SEMARANG – Menjelang HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78, Gets Hotel Semarang mengajak sejumlah veteran perjuangan membagikan pengalamannya kepada para tamu undangan. Acara yang digelar pada Hari Rabu, 16 Agustus 2023 dihadiri oleh puluhan Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI). “Acara ini hadir sebagai ucapan terima kasih kepada para veteran yang sudah berjuang untuk Kemerdekaan RI dan membuat mereka merasa tidak ditinggalkan di zaman yang sudah maju,” ungkap Heri S Buhori selaku Corporate General Manager Gets Hotel Semarang. Para veteran yang hadir menyambut baik pelaksanaan acara tersebut. LVRI merupakan organisasi yang…
Read MoreNikmati Udara Segar dan Kopi Sempurna di Warung Kopi Gunung Ciwidey
Bisnishotel, BANDUNG – Siapa yang bisa menolak udara segar Ciwidey sambil menyeruput secangkir kopi, Kombinasi dua hal itu adalah paduan yang sulit diunggulkan. Bagi para pecinta kopi yang ingin merasakan momen tersebut, dapat berkunjung ke Warung Kopi Gunung Ciwidey yang terletak di Jalan Jl. Terusan Patengan No.km. 11, Patengan, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung. Saat memasuki warung, pengunjung akan disambut oleh aroma kopi yang menggoda dan suasana yang nyaman. Tersedia berbagai pilihan menu yang memanjakan lidah, dengan menu andalan seperti nasi goreng, nasi goreng seafood hingga nasi goreng pedas. Adapun aneka…
Read MoreRoom Inc Semarang Tawarkan Menu Nusantara Delight
Bisnishotel, SEMARANG – Meet n Eat Resto & Spacebar Rooms Inc Hotel Semarang menawarkan beragam menu baru yang terinspirasi dari berbagai bahan dan bumbu Nusantara. Bertemakan ‘Nusantara Delights‘, program menu makanan dan minuman tersebut hadir diseluruh brand Artotel Group mulai tanggal 7 Agustus 2023. Corporate Executive Chef Artotel Group, Rendiputra Pratama Saroengallo mengatakan bahwa mengusung konsep fusion, bahan dasar yang digunakan dalam hidangan tersebut merupakan bumbu dan rempah asli Indonesia. “Bumbu dan rempahnya asli Indonesia namun disajikan secara modern,” ujarnya dalam siaran pers kepada Bisnis, Selasa (15/8/2023). Terdapat tiga signature…
Read MoreRahasia Kenyamanan di Balik Cangkir Kopi: Warung Kopi Boehoen
Bisnishotel, BANDUNG – Kopi adalah minuman primadona bagi sebagian masyarakat Indonesia. Terutama kopi arabika asal Jawa Barat. Salah satu tempat yang menyediakan kopi khas Jawa Barat di daerah Sumedang yakni Warung Kopi Boehoen yang berada di Jalan Mayor Abdurahman No.138, Kotakaler, Kecamatan Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang. Kopi dengan cita rasa khas tersebut sangat digemari oleh pecinta kopi lokal dan menjadi salah satu ikon wisata kuliner di Sumedang. Tak hanya menyediakan kopi, tempat ini juga menyediakan beragam aneka cemilan untuk dinikmati bersamaan dengan secangkir kopi. Cemilan yang ditawarkan diantaranya ada pisang…
Read MoreMal Cihampelas Walk Bandung Gelar Parade Senja
Bisnishotel, BANDUNG – Mal Cihampelas Walk atau sering di sebut Mal Ciwalk Bandung menggelar Parade Senja untuk menyambut HUT Kemerdekaan RI ke – 78 tahun. Parade senja yang dilakukan oleh seluruh karyawan divisi keamanan dari Mal Ciwalk tersebut dilaksanakan setiap hari mulai pukul 17.00 WIB. “Kegiatan ini hadir mulai tanggal 10 hingga 17 Agustus 2023, dengan tujuan untuk menumbuhkan jiwa nasionalisme sekaligus menyambut HUT Kemerdekaan RI ke – 78 Tahun,” ujar Devy selaku Humas Mal Ciwalk Bandung, Selasa (15/8/2023). Sedangkan menurut Danton Security Ciwalk, Aris Somastyawan mengungkapkan bahwa Parade Senja…
Read MoreNikmati Ragam Jajanan di Aston Bogor
Bisnishotel, BOGOR – Aston Bogor kembali berinovasi dengan menghadirkan Pojok Jajanan yang terletak di area taman dekat dengan kolam renang. Pojok jajanan yang memiliki konsep Chit-Chat and Chill menawarkan beragam jajanan pasar dari makanan hingga minuman dengan harga yang sangat terjangkau. “Terletak di area outdoor, dikelilingi dengan pohon-pohon pinus, udara yang sejuk, dan dilengkapi dengan aneka stall jajanan. Pengunjung dapat bersantai sambil menikmati iringan musik dari pertunjukan musik yang disediakan,” ungkap Nurhayati Basir selaku General Manager Aston Bogor, Selasa (15/8/2023). Ia juga menambahkan tempat tersebut akan di tata dengan dengan…
Read MoreFrontera Hospitality Raih Penghargaan Best Catering Award
Bisnishotel, BALI – Frontera Hospitality Service, penyedia layanan katering ternama raih penghargaan bergengsi di acara Indonesia Awards Summit Trends 2023, dalam kategori “Best Catering Award”. Acara yang berlangsung di Hotel Aryaduta pada Sabtu, 5 Agustus 2023 berhasil dilaksankan dengan meriah karena dapat menarik perhatian ribuan perusahaan terkemuda di Indonesia. Presiden Direktur Frontera Hospitality Service, Caroline Santi Sandriany mengatakan bahwa penghargaan tersebut merupakan bukti pengakuan atas komitmen dan dedikasi perusahaan dalam menyediakan layanan katering yang berkualitas. “Ini merupakan bukti komitmen dan dedikasi perusahaan dalam menyediakan layanan katering yang berkualitas dan memberikan…
Read More