Wine Market Hadirkan 31 Jenis Wine

Wine Market Hadirkan 31 Jenis Wine/Bisnis-Novi

Bisnishotel.com, BANDUNG – Wine Market di De Paviljoen Hotel Bandung menghadirkan 31 jenis wine ternama seperti D’arenberg The Stump Jump, De Bortoli Pink Moscato, Glaetzer Wallace Shiraz Grenache, Angus The Bull Cabernet Sauvignon, Gran Albarda Malbec dan Concha Y Toro Trio Reserva Cabernet Sauvignon. Beverage Manager De Paviljoen Hotel Bandung, Artha mengatakan Wine Market ini dihadirkan untuk meningkatkan brand awarenss baik hotel maupun wine. “Wine Market ini juga digelar untuk memenuhi permintaan tamu dan pasar,” ujar Artha, Rabu (10/7/2019). Artha menjelaskan, wine juga memiliki banyak manfaat jika dikonsumsi dengan takaran…

Read More

Yuk! Buka Puasa dengan Menu Nusantara di Hotel De Paviljoen Bandung

Yuk! Buka Puasa dengan Menu Nusantara di Hotel De Paviljoen Bandung/Bisnis-Novi

Bisnishotel.com, BANDUNG – Hotel De Paviljoen Bandung mengangkat menu Nusantara untuk paket buka puasa tahun ini. Executive Chef Hotel De Paviljoen Bandung Zaenal Mutakin mengatakan, terdapat 62 menu berbuka mulai dari tajil, makanan pembuka, utama hingga penutup. Selain itu, ada beraneka macam stall di dalam dan luar area Keuken Restaurant. “Selama satu bulan penuh, menu akan diganti setiap harinya dan dirotasi per dua minggu,” ujar Zaenal, Selasa (23/4/2019). Zaenal menjelaskan, dari 62 menu, terdapat menu yang selalu ada setiap harinya seperti aneka gorengan, seblak dan aneka jajanan pasar. Jika berbuka…

Read More

Tampil Di De Paviljoen Bandung, Agung Sound of Waste Ciptakan Musik Dari Limbah Botol Kaca

Tampil Di De Paviljoen Bandung, Agung Sound of Waste Ciptakan Musik Dari Limbah Botol Kaca

Bisnishotel.com, BANDUNG – Kota Bandung merupakan kota kreatif. Karena itu, tidak heran jika ribuan seniman lahir di kota ini. Seniman-seniman tersebut menguasai bidangnya masing-masing, seperti seni lukis, tari, rupa dan musik. Salah satu seniman musik kreatif asli Kota Bandung adalah Agung Pramudya Wijaya atau yang lebih dikenal dengan sapaan Agung Pecunk. Agung menciptakan sebuah pertunjukan musik eksperimental yang dinamai Agung Sound of Waste. Sesuai namanya, musik dihasilkan dari limbah botol kaca. Agung mengatakan, lahirnya musik dari limbah botol ini berasal dari penelitiannya ketika mengambil studi S2 Penciptaan Karya Seni Musik…

Read More

Romansa Makan Malam Di Bawah Bintang Ala Vesper Sky Bar & Lounge de Paviljoen Bandung

Romansa Makan Malam Di Bawah Bintang Ala Vesper Sky Bar & Lounge de Paviljoen Bandung/istimewa

Bisnishotel.com, BANDUNG – Februari dikenal dengan bulan penuh cinta karena pada tanggal 14 Februari bertepatan dengan momen Valentine. Hotel de Paviljoen Bandung turut menyemarakkan momen Valentine ini dengan memberikan penawaran menarik bagi para pasangan yang ingin merasakan makan malam dengan nuansa romantis. Bertempat di Vesper Sky Bar & Lounge, nuansa Valentine akan semakin terasa ditambah dengan live music yang dibawakan langsung oleh SHE. Hanya dengan membayar Rp490.000 nett per pasangan, Anda dapat menikmati empat sajian menu kreasi Executive Chef Zaenal. Baca Juga: Intip Kemeriahan Chinese New Year Dinner Di The…

Read More

Jajanan Pasar Jadi Signature Menu Imlek Di De Paviljoen Bandung

Kue Ku/Bisnis-Novi

Bisnishotel.com, BANDUNG – Menu Imlek biasanya identik dengan menu-menu yang membawa keberuntungan dan kemanisan dalam hidup seperti ikan, mi atau jeruk. Executive Chef De Paviljoen Bandung Zaenal mengatakan De Paviljoen memiliki menu yang tak hanya membawa keberuntungan dan kemanisan dalam hidup, tapi juga menu yang unik, lezat dan terjangkau. Menu tersebut adalah aneka jajanan pasar. Aneka jajanan pasar dipilih menjadi signature menu Imlek karena terinspirasi dari bahan utamanya, yaitu tepung beras ketan. Tepung beras ketan merupakan bahan baku yang bisa dikreasikan menjadi beberapa menu seperti mochi, kue ku dan kue…

Read More

De Paviljoen Bandung Tawarkan Menu Tahun Baru Ala Italia

De Paviljoen Bandung Tawarkan Menu Tahun Baru Ala Italia/Bisnis-Novi

Bisnishotel.com, BANDUNG – Menghabiskan malam sambil menikmati menu ala Italia bisa menjadi aktivitas penutup tahun 2018 yang tak terlupakan. Dengan tema Stravaganza Italiana, De Paviljoen Bandung menghadirkan gala dinner dengan 54 item menu. Executive Chef De Paviljoen Bandung Zaenal mengatakan menu khas Italia yang menjadi andalan antara lain roasted chicken, chicken breast fillet ricotta cheese, salmon puff pastry, beef ossobucco, beef escalope dan risotto. “Kami juga mengeluarkan saus-saus andalan yang bisa dipilih sebagai pelengkap menu-menu yang tersaji antara lain saus jamur, bawang putih dan blackpaper,” ujar Zaenal, Rabu (12/12/2018). Baca…

Read More

Rayakan HUT Ke-2, De Paviljoen Bandung Hadirkan ‘Promo Serba 2’

Rayakan HUT Ke-2, De Paviljoen Bandung Hadirkan ‘Promo Serba 2’/istimewa

Bisnishotel.com, BANDUNG – Di launching pada tanggal 30 November 2016 dan resmi beroperasi pada tanggal 6 Desember 2016, Hotel De Paviljoen Bandung merupakan salah satu hotel bintang 4 yang mulai dikenal di Kota Bandung dengan pelayanan dan fasilitasnya yang berkualitas. Menjelang ulang tahun yang kedua, Hotel De Paviljoen Bandung memberikan beragam promo menarik mulai dari promo kamar dan kuliner. Salah satunya adalah promo kamar dengan harga Rp222.222 nett per kamar per malam, khusus untuk pemesanan pada tanggal 30 November 2018 mulai pukul 2 siang hingga 2.20 siang. Promo yang berlangsung selama…

Read More

Pameran Lukisan Karya Herru Prayogo Hadir di De Paviljoen Bandung

Lukisan '9 Ikan' Karya Herru Prayogo/Bisnis-Novi

Bisnishotel.com, BANDUNG – De Paviljoen Bandung bekerja sama dengan Keam’s Art Exhibition menghadirkan pameran lukisan tunggal karya seniman Herru Prayogo. General Manager De Paviljoen Bandung Aditya mengatakan pameran lukisan merupakan agenda rutin yang digelar setiap dua bulan sekali di hotel ini. “Setiap dua bulan sekali, dinding-dinding di sepanjang lantai 1 dan 2 hotel akan dihiasi oleh lukisan-lukisan karya seniman yang berbeda,” ujar Aditya, pada Minggu (11/11/2018). Aditya menambahkan adanya pameran lukisan ini diharapkan dapat menjadi wadah bagi para seniman untuk memamerkan hasil karyanya. Terhitung dari taggal 12 November hingga 10…

Read More