Dampak Negatif Mi Instan Bagi Kesehatan

Dampak Negatif Mi Instan Bagi Kesehatan/Boldsky
Dampak Negatif Mi Instan Bagi Kesehatan/Boldsky
Dampak Negatif Mi Instan Bagi Kesehatan/Boldsky

Bisnishotel.com, BANDUNG – Mi instan merupakan makanan yang mudah dibuat, murah dan tidak memerlukan waktu yang lama untuk menyajikannya.

Oleh karena itu, mi instan sering dijadikan menu makanan pengganti karbohidrat. Padahal, mi instan mengandung zat penguat rasa dan bahan pengawet sehingga berdampak negatif bagi kesehatan.

Baca Juga: Daftar Makanan Penyebab Mata Panda

Dampak Negatif Mi Instan Bagi Kesehatan/Boldsky
Dampak Negatif Mi Instan Bagi Kesehatan/Boldsky

Dilansir Boldsky, berikut adalah dampak negatif mi instan bagi kesehatan:

  1. Terlalu sering mengonsumsi mi instan akan berdampak buruk bagi sistem pencernaan seperti sembelit, diare, sakit perut dan kembung.
  2. Kandungan sodium yang tinggi pada mi instan dapat menyebabkan tekanan darah tinggi jika dikonsumsi setiap hari.
  3. Mengonsumsi mi instan dapat mengurangi tingkat metabolisme tubuh sehingga tubuh akan lebih mudah terserang penyakit.
  4. Kandungan Mono Sodium Glutamat (MSG) pada mi instan dapat menyebabkan kerusakan otak, ginjal dan hati jika dikonsumsi secara berlebihan.
  5. Sering mengonsumsi mi instan dapat menyebabkan kenaikan berat badan.

Related posts

Leave a Comment